Karya Seni Ini Terbuat Dari Pensil
Sabtu, 11 Oktober 2014 17:26:33 - oleh : aditya

Karya Seni Ini Terbuat Dari Pensil

kabarsuramadu.com - Salah seorang seniman asal Turki bernama Recep Alcamli telah menciptakan karya seni yang sangat luar biasa, pasalnya dia membuat sebuah ukiran yang dibuatnya pada ujung hitam pensi

Recep Alcamli adalah seorang mahasiswa jurusan Chemical Engineering. Ketika dia memiliki waktu luang dari studinya dan hobi favoritnya bersepeda dia juga menjalani hobi uniknya yang lain, yaitu membuat krya seni mikro yang terbuat dari ujung pensil

Keahlianya ini tampaknya terinspirasi oleh salah seorang tukang kayu Dalton Getti yang berasal dari Connecticut, Amerika Serikat. Dia telah menghabiskan beberapa dekade untuk menyempurnakan karyanya pada grafiti pensil.

Untuk membuat karya seni ini dibutuhkan ketelitian,kesabaran serta keahlian tingkat tinggi supaya ukiranya tidak patah.

| More

Berita "Teknologi" Lainnya